Peta - Raionul Făleşti (Făleşti)

Raionul Făleşti (Făleşti)
Raionul Făleşti adalah distrik di Moldova dekat perbatasan dengan Rumania. Pusat administrasinya berada di Făleşti. Pada 1 Januari 2005 penduduknya berjumlah 89.800 orang.

 
Peta - Raionul Făleşti (Făleşti)
Peta
Negara - Moldova
Bendera Moldova
Moldova, atau secara resmi bernama Republik Moldova (Republica Moldova), adalah negara yang terletak di antara Rumania dan Ukraina, di Eropa Timur. Moldova tidak memiliki akses ke pantai maupun laut.

Pada zaman kuno, Moldova merupakan bagian dari Dacia, yang jatuh ke tangan Romawi. Sebagian besar wilayah Moldova merupakan bagian dari Kepangeranan Moldavia pada abad pertengahan. Bagian timur kepangeranan ini lalu dianeksasi oleh Kekaisaran Rusia pada tahun 1812 dan wilayah ini dikenal sebagai Bessarabia. Pada saat pembubaran Kekaisaran Rusia tahun 1917, Republik Demokratik Moldavia didirikan, yang selanjutnya bersatu dengan Rumania Raya pada tahun 1918. Pada tahun 1940, Bessarabia diduduki oleh Uni Soviet, dan dibagi antara Republik Sosialis Soviet Ukraina dan Republik Sosialis Soviet Moldova. Dengan runtuhnya Soviet tahun 1991, Moldova menyatakan kemerdekaannya.
Mata uang / Bahasa  
ISO Mata uang Simbol Angka signifikan
MDL Leu Moldova (Moldovan leu) L 2
ISO Bahasa
RO Bahasa Rumania (Romanian language)
RU Bahasa Rusia (Russian language)
TR Bahasa Turki (Turkish language)
Neighbourhood - Negara  
  •  Rumania 
  •  Ukraina 
Pembagian administratif
Kota, Desa,...